Thang Long Cement JSC

Thang Long Cement Company (TLCC) adalah produsen semen terkemuka di Vietnam. Memiliki satu pabrik utama di provinsi Quang Ninh dan satu stasiun penggilingan di Hiep Phuoc Industrial Park, distrik Nha Be, Kota Ho Chi Minh. TLCC mengoperasikan pabrik semen terintegrasi dengan kapasitas 2.3 juta ton/tahun.

Resmi diluncurkan pada tanggal 18 Desember 2008, Thang Long Cement dengan cepat menjadi salah satu perusahaan semen yang paling populer bagi konsumen di Vietnam. Pada 18 Desember 2012, PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) resmi menjadi pemegang saham strategis TLCC dengan kepemilikan 70% saham.

Informasi lebih lanjut mengenai produk silahkan klik: thanglongcement.com.vn

  • RAMAH LINGKUNGAN
      • Reduksi Emisi CO₂ 32% dibandingkan semen OPC
  • NILAI TKDN
      • 96,95%
  • KEMASAN
      • Zak 40 kg
      • Zak 50 kg
  • APLIKASI
      • Konstruksi Beton Umum
      • Perumahan
      • Block Beton Dinding Panel
  • KEUNGGULAN
    • Daya rekat lebih baik
    • Lebih mudah dikerjakan
    • Lebih kedap air
    • Suhu beton lebih rendah sehingga tidak mudah retak
    • Hasil akhir lebih kuat dan permukaan lebih halus
    • Semen Ramah Lingkungan